UJIAN AKHIR SEMESTER STATISTIK

UJIAN AKHIR SEMESTER STATISTIK
TAHUN AKADEMIK 2008/2009
Mata Kuliah : Stattistik
Dosen : Saepul Ma’mun
Mahasiswa : Program S2 Magister Manajemen Pendidikan
Hari/tanggal : Minggu / 21 Juni 2009
Sifat : Take Home
Dikumpilkan : E-mail ( Efsmamun@Gmail.com )
Waktu : 1 Minggu (28 Juni 2009)

Petunjuk :
I. Tulis identitas anda secara jelas pada lembar jawaban
II. Tulis / ketik jawaban atas soal-soal berikut secara mandiri dengan analisis dan uraian secara singkat dan jelas. (kalau perlu sertakan bagan/skema/gambar) dan sebutkan sumber/rujukan/kutipan. Nama penulis
III. Berkas ujian di E-Mailkan ke ( Efsmamun@Gmail.com )


1. Penelitian pada perusahaan PT. KOKA JAYA RAYA ingin memutasi karyawannya ke masing-masing cabang dilihat dari komposisi dan jabatannya sebagai berikut :
a. Direktur utama 1 Orang
b. Kepala departemen 45 Orang
c. Kepala divisi 65 Orang
d. Kepala bidang 180 Orang
e. Kepala cabang 3.000 Orang
f. Kepala karyawan 16.500 Orang
Pertanyaannya
a. Tentukan Rumus Populasinya ?
b. Jenis sampel yang digunakan ?
c. Tentukan presisinya ?
d. Cari rumus sampelnya ?
e. Berapa keterwakilan dari populasi untuk sampelnya ?

2. Pengujian validitas instrument yaitu variable kinerja guru, dengan jumlah responden 5 orang dan jumlah pertanyaan 2 item. Berapa yang valid dan yang tidak validnya ? (menggunakan rumus PPM) dengan langkah-langkah sebagai berikut :
a. Cari korelasi setiap butir item ?
b. Tentukan harga t hitung
c. Tentukan t table
d. Membuat keputusan

3. Penyajian reliabilitas instrument dengan metode belah dua (Split Half Method) menggunakan skala sikap /Likert. Diketahui Variabel gaya kepemimpinan, jumlah responden 5 orang, jumlah peranyaan 3 item. Data tersaji sebagai berikut :
Nama responden
Nomor item pertanyaan
1
2
3
Reza
3
4
5
Sally
3
4
4
Jasmine
1
3
4
Reihan
2
4
3
Keiza
5
2
3
Kevin
4
3
3
Pertanyaannya :
1. Hitung Total Skor
2. Hitung Korelasi Rumus PPM
3. Hitung Reliabilitas seluruh tes dengan rumus Spearman-Brown
4. Cari r table
5. Buat keputusan

4. Diketahui judul penelitian “hubungan motivasi mengajar guru dan kinerja guru terhadap mutu pendidikan. Sampel 5 orang dengan taraf signifikasi (α = 0,05) sajian data sebagai berikut :

No
X1
X2
Y


1
49
70
61
2
56
68
50
3
75
57
76
4
63
69
65
5
60
55
70

Dengan langakh –langkah sebagai berikut :
1. Buat HO dan Ha dalam bentuk kalimat
2. Buat HO dan Ha dalam bentuk statistic
3. Cari nilai korelasi X1 terhadap Y
4. Cari nilai korelasi X2 terhadap Y
5. Cari nilai korelasi X1 terhadap X2
6. Cari korelasi antar variable dan korelasi ganda (RX1X2Y)
7. Menguji signifikasi F Hitung
8. Membuat Kesimpulan

5. Diketahui : pengaruh manajerial guru terhadap efektifitas mengajar dengan sajian data sebagai berikut :

Kemampuan manajerial
3
2
4
1
5
Efektifitas mengajar
60
75
65
78
60
Pertanyaannya
a. Bagaimana persamaan regresinya ?
b. Gambarkan diagram pencarnya ?
c. Gambarkan arah garis regresi ?
d. Buktikan apakah ada pengaruh yang signifikan antara kemampuan manajerial (X) terhadap efektifitas mengajar (Y) ?
e. Buktikan apakah data tersebut linier ?

Tidak ada komentar:

Posting Komentar